Wisata budaya sunda di kampung adat mayarakat Pancer Pangawinan, Urug Cipatat Kolot – Bogor Barat. Tradisi menumbuk padi pada lesung untuk menjadi beras masih dilakukan oleh masyarakat di wilayah Cipatat Kolot, walaupun teknologi mesin penggiling padi sudah ada untuk mempermudah dan mempercepat pembuatan beras.
Sumber: Dikdik Adinusa